Selasa, 15 Oktober 2019

LM MENWA POLTERA

Foto kegiatan Long March (LM) Calon Resimen Mahasiswa Politeknik Negeri Madura 2018

KEGIATAN PENDIDIKAN & LATIHAN MENWA POLTERA

Resimen Mahasiswa Politeknik Negeri Madura merupakan salah satu unit kegiatan mahasiswa di Politeknik Negeri Madura yang dibentuk pada tanggal 3 Januari 2014 oleh Wakil Direktur I Bagian kemahasiswaan yang pada saat itu dijabat oleh Dr. Arman Jaya, S.T., M.T. kemudian menunjuk Saudara Khoirur Rozikin A.md mahasiswa Teknik Mesin Alat Berat semester 3 sebagai komandan peleton UKM resimen mahasiswa Politeknik Negeri madura dan menunjuk Bapak M. Anas Fikri S.T., M.T. Selaku dosen di Politeknik Negeri Madura sebagai Pembina Resimen Mahasiswa Politeknik Negeri Madura.
Pada awal pertamakali berdiri Menwa Poltera Berinduk ke satuan 802 Menwa ITS dan kesekertariatan Menwa Poltera berada di Gedung SCC Lantai 2 Institut Teknologi Sepuluh November, Keputih, Sukolilo, Surabaya.  kemudian dipindahkan ke Gedung Politeknik Negeri Madura Jl. Raya Camplong KM. 4 Camplong, Sampang.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar